UPACARA MEMPERINGATI HUT RI KE 76
Untuk memperingati hari ulang tahun kemerdekaan republik Indonesia, SMA Takhassus Alquran melaksanakan upacara bendera secara langsung, dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. Dilaksanakan di halaman sekolah, dengan suasana terik matahari, tetapi tidak menyurutkan semangat untuk melaksanakan upacara bendera
DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA KE 76